Pelatihan Pemanfaatan Limbah Minyak Jelantah menjadi Produk Lilin Aromaterapi di Desa Pahawang, Pesawaran

Iffa Afiqa Khairani, Khaerunissa Anbar Istiadi, Dewi Chusniasih, Erma Suryanti, Hida Arliani Nur Anisa, Desta Natalia Pardede

Abstract


Abstrak: Minyak jelantah sebagai minyak bekas penggorengan merupakan limbah yang berdampak buruk bagi kesehatan maupun lingkungan. Pemanfaatan minyak jelantah sebagai upaya mengurangi pencemaran lingkungan, salah satunya yaitu membuat produk lilin aromaterapi. Lilin aromaterapi dapat dijadikan produk unggulan bagi desa wisata, seperti Desa Pahawang. Desa Pahawang merupakan desa wisata dengan aktivitas rumah tangga dan usaha makanan yang menghasilkan limbah minyak jelantah dalam jumlah yang besar. Namun, masyarakat Desa Pahawang belum melakukan pengelolaan limbah minyak jelantah. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat Desa Pahawang terhadap pemanfaatan minyak jelantah sebagai lilin aromaterapi. Rangkaian kegiatan ini dilakukan dalam bentuk sosialisasi, pemberian informasi, dan demonstrasi pembuatan lilin berbahan minyak jelantah. Setelah dilaksanakan kegiatan, terlihat adanya peningkatan pengetahuan dan keterampilan masyarakat terhadap pemanfaatan minyak jelantah menjadi produk lilin aromaterapi. Seluruh peserta terlihat antusias dan termotivasi untuk memulai membuat lilin aromaterapi skala rumah tangga dan bisnis diwaktu yang akan datang.


Keywords


minyak jelantah, lilin aromaterapi, Desa Pahawang, Pesawaran

References


Azahar, W. N. A. W., Bujang, M., Jaya, R. P., Hainin, M. R., Mohamed, A., Ngadi, N.,

& Jayanti, D. S. (2016). The potential of waste cooking oil as bio-asphalt for alternative binder – An overview. Jurnal Teknologi, 78(4), 111–116. https://doi.org/10.11113/jt.v78.8007

Azahra, F., Indirani, P. R., Kholis, A. N., Nurcahyanti, D., & Nurkartikasari, N. (2024).

Pemanfaatan Limbah Minyak Jelantah Menjadi Produk Lilin Aroma Terapi di Desa Pereng Karanganyar Sebagai Konsep Rintisan Desa Kreatif. JMM - Jurnal Masyarakat Merdeka, 7(1), 01. https://doi.org/10.51213/jmm.v7i1.153

Firlaely, N. S. D., Fertansyah, A. A., Putri, A. D., & Budiwitjaksono, G. S. (2024).

Pemanfaatan Minyak Jelantah Dalam Pembuatan Lilin Aromaterapi di Kelurahan Gebang Putih Kota Surabaya.

Lubis, I. A. H., Tumanggor, N. C., Nasution, N. E., Tanjung, K., Siregar, T. J., &

Andhany, E. (2024). Pemanfaatan Minyak Jelantah Dalam Pembuatan Lilin Aromaterapi Sebagai Salah Satu Ide Usaha di Desa Tanah Seribu Binjai. Kegiatan Positif : Jurnal Hasil Karya Pengabdian Masyarakat, 2(1), Article 1. https://doi.org/10.61132/kegiatanpositif.v2i1.795

Melviani., Nastiti, K., & Noval. (2021). Pembuatan Lilin Aromaterapi Untuk

Meningkatkan Kreativitas Komunitas Pecinta Alam Di Kabupaten Batola.

Resuara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat. 2(2), 300-306.

Permadi, A., Setyawan, M., Rahmawati, N., & Sembiring, N. S. (2022). PELATIHAN

PEMBUATAN LILIN AROMATERAPI BERBASIS MINYAK JELANTAH DI DUSUN SIDOMOYO KRAGILAN GODEAN SLEMAN D.I. YOGYAKARTA. 4.

Sanli, H., Canakci, M., & Alptekin, E. (2011). Characterization of Waste Frying Oils

Obtained from Different Facilities. Proceedings of the World Renewable Energy Congress – Sweden, 8–13 May, 2011, Linköping, Sweden, 57, 479–485. https://doi.org/10.3384/ecp11057479

Sari, D. M., Zahratunnisa, W., Tuna, A. I., & Sari, A. (2024). Pemanfaatan Ampas Tebu

Dan Minyak Jelantah Sebagai Sabun Padat Di Desa Neuheun Kecamatan Masjid Raya Kabupaten Aceh Besar. Jurnal Pengabdian Masyarakat Darussalam, 3(1), 10-16.




DOI: https://doi.org/10.30736/jab.v8i1.1040

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Indexing at : 


            

 

Associated with :

 

Creative Commons License

Jurnal Abdimas Berdaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

 


Editorial Office

Jurnal Abdimas Berdaya 

Jl. Veteran 53 A Lamongan, Kampus Universitas Islam Lamongan

jab@unisla.ac.id