Pengembangan Urban Gardening melalui Budidaya Sayur Organik untuk Melatih Kemandirian Siswa di SMAN I Patianrowo Kertosono Nganjuk

Anita Qurania, Indiyah Murwani

Abstract


Penerapan program kewirausahaan kepada peserta didik diperlukan adanya pelatihan peningkatan keterampilan dan pengembangan diri, salah satu diantaranya adalah praktek budidaya tanaman sayuran secara organik. Menanam tanaman sayuran organik tidak hanya dilakukan pada hamparan lahan yang luas namun juga bisa ditanam pada lahan sempit menggunakan polybag atau biasa disebut urban farming/urban gardening. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan pengembangan diri siswa mengenai urban gardening sehingga nantinya siswa memiliki kompetensi untuk membuka lapangan baru khususnya pada bidang pertanian. Metode pada kegiatan ini antara lain Tahap Pengenalan, Pelaksanaan danEvaluasi. Berdasarkan hasil evaluasi kegiatan yaitu tingkat kepuasan siswa dalam mengikuti kegiatan pengabdian ini sangat tingg. Para siswa menjadi lebih termotivasi untuk mempraktekkan kegiatan ini di sekolah maupun di rumah siswa masing-masing.

Keywords


Siswa, Urban Gardening, Sayuran Organik

References


Ilvira, Rika F., Gintingm Litna N., dan Hasibuan, S. 2019. Peningkatan Pengetahuan Konsep Urban Farming pada Siswa SMA Negeri 1 Labuhan Deli Kabupaten Deli Serdang. Prodikmas: Jurnal hasil Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol. 4 No. 1 Desember 2019 Hal. 73-81.

Javanisa, A., Fauziah, Farah F., dan Melani, R. 2018. Implementasi Kurikulum Sekolah Penggerak Terhadap Motivasi Peserta Didik. Jurnal Kalam Pendidikan PGSD Kebumen. Vol. 1 Hal. 34–47.

Nadya dan Erlayan, Y. 2020. Perancangan Video Animasi Infografis “Cara Urban Gardening yang Tepat untuk Wilayah Kota DKI Jakarta”. Demandia: Jurnal Desain Komunikasi Visual, Manajemen Desain dan Periklanan. Vol. 5 No. 2 (September 2020) Hal. 348-369.

Nurkholis. 2013. Pendidikan dalam Upaya Memajukan Tekonologi. Jurnal Kependidikan, Vol. 1 No. 1 November 2013.

Paeru dan Trias, 2016 .Panduan Praktis Bertanam Sayuran di Pekarangan. Penebar Swadaya. Jakarta.

Prasetiyo, Wibowo H. dan Budimansyah, D. 2016. Warga Negara dan Ekologi: Studi Kasus Pengembangan Warga Negara Peduli Lingkungan Dalam Komunitas Bandung Berkebun. Jurnal Pendidikan Humaniora Vol. 4 No. 4 Hal. 177-186.

Saputra, Yudha Nata. 2011. Pengembangan Kurikulum Kewirausahaan di Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan. Vol. 17 No. 5 Hal. 599-607.




DOI: https://doi.org/10.30736/jab.v6i2.500

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Indexing at : 


            

 

Associated with :

 

Creative Commons License

Jurnal Abdimas Berdaya is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 

 


Editorial Office

Jurnal Abdimas Berdaya 

Jl. Veteran 53 A Lamongan, Kampus Universitas Islam Lamongan

[email protected]